KOMITMEN BERSAMA KEPALA DESA MENGUSUNG KEGIATAN PELAYANAN SOSIAL DASAR (PSD)
Seluruh Kepala Desa di kecamatan Lopok, Sumbawa,
menandatangani komitmen bersama yang menyatakan bahwa setiap desa akan
melanjutkan dan mendanai kegiatan-kegiatan bidang pelayanan sosial dasar (PSD)
pendidikan dan kesehatan yang sebelumnya didanai oleh program Generasi Sehat
dan Cerdas (GSC).
PERKEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN